REGRISTRASI PENDAFTARAN ANGGOTA TKJ KELAS X MA PK AL HIDAYAH TAHUN 2021
Perangkat Keras Utama Komputer
2. CPU atau Processor
CPU memiliki banyak istilah, seperti CPU Central Processing Unit dan Processor, Perangkat tersebut merujuk kepada perangkat keras komputer yang memahami serta melaksanakan perintah dari perangkat lunak.
Adapun mikroprosesor adalah CPU yang diproduksi dalam sirkuit terpadu. Sejak pertengahan tahun 1970-an, mikroprosesor sirkuit terpadu-tunggal tersebut telah umum digunakan dan menjadi paktor penting dalam penerapan CPU.
CPU juga merupakan bagian utama dari komputer karena CPU berfungsi untuk mengatur semua aktifitas yang ada pada komputer Anda.
3. Monitor
Monitor komputer sebenarnya termasuk kategori perangkat keras output (keluaran). Kenapa saya memasukan kepada komponen utama? Alasannya karena tidak adanya monitor maka akan sulit mengatakan bahwa itu adalah sebuah komputer. Karena umumnya yang paling Nampak pada komputer yang kita lihat sehari-hari terdiri dari CPU, monitor dan Keyboard.
Monitor adalah salah satu jenis soft-copy device, karena keluarannya adalah berupa sinyal elektronik yaitu berupa gambar yang tampil di layar monitor. Gambar yang ditampilkan merupaka hasil pemrosesan data dari komputer itu sendiri.
Ukuran monitor bervariasi, layaknya sebuah Televisi. Tiap merek dan ukuran monitor memiliki tingkat resolusi yang berbeda. Resolusi tersebutlah yang akan menentukan ketajaman gambar yang dapat ditampilkan pada layar monitor.
Jenis-jenis monitor
Untuk saat tersebut monitor komputer terdiri dari beberapa jenis, di antaranya:
- monitor Tabung sinar kathoda
- monitor LCD
- monitor plasma
- monitor OLED
Pengertian RAM dan Fungsinya - RAM adalah singkat dari Random Access Memory, dalam bahasa Indonesia RAM adalah Memori akses acak. Pengertian RAM adalah sebuah jenis penyimpanan data pada komputer yang isinya dapat diakses dalam waktu yang tetap tidak memperdulikan letak data tersebut dalam memori.
RAM pertama kali diperkenalkan pada tahun 60 an. Hanya saja pada saat itu memori semikonduktor belum sepopuler seperti saat ini. Dikarena kan harganya yang sangat mahal, maka para pengguna lebih menggunakan memori utama magnetic.
Umumnya RAM dapat ditulis dan dibaca, lain halnya dengan ROM (read-only-memory), RAM juga digunakan untuk penyimpanan primer (memori utama) dalam komputer untuk digunakan dan mengubah informasi secara aktif, meskipun beberapa perangkat menggunakan beberapa jenis RAM untuk menyediakan penyimpanan sekunder jangka-panjang.
Tetapi ada juga yang berpendapat bahwa ROM adalah jenis lain dari RAM, karena sifat yang sebenarnya sama seperti SRAM ataupun DRAM. Hanya saja proses penulisannya membutuhkan proses khusus yang jelas tidak semudah SRAM atau DRAM.
5. ROM
Pengertian Harddisk dan Fungsinya - Harddisk / harddisk drive (HDD) dalam bahasa Indonesia adalah Diska keras adalah perangkat keras yang berfungsi untuk menyimpan data sekunder dan berisi piringan magnetis. Harddisk diciptakan pertama kali oleh insinyur Reynold Johnson pada tahun 1956.
Harddisk pertama tersebut terdiri dari 50 piringan berukuran 2 kaki (0,6 meter) dengan kecepatan rotasinya mencapai 1.200 rpm (rotation per minute) dengan kapasitas penyimpanan 4,4 MB. Harddisk saat ini memiliki selebar 0,6 cm dengan kapasitas 750 GB. Kapasitas terbesar Harddisk saat ini mencapai 3 TB dengan ukuran standar 3,5 inci.
7. Flash Drive
Flash Drive dalam bahasa Indonesia di sebut dengan Diska Lepas USB atau dikenal juga dengan Kandar Kilas USB atau yang lebih terkenal dengan USB flash drive adalah perangkat perangkat keras komputer yang berfungsi untuk penyimpanan data memori. Perankat yang satu ini memiliki ukuran kecil, ringan, dan mudah dibawa kemana-mana.
Pada bulan November tahun 2006, kapasitas yang tersedia untuk Flash Drive adalah 64 MB sampai 512 GB. Besarnya kapasitas media tersebut tergantung dari teknologi memori kilat yang digunakan.
Flash Drive memiliki banyak kelebihan dibandingkan perangkat penyimpanan data lainnya, khususnya cakram flopi atau cakram padat atau floppy disk (disket).
Akan tetapi Flash Drive juga memiliki umur penyimpanan data yang singkat, umumnya ketahanan data pada Flash Drive tersebut rata-rata mampu bertahan 5 tahun. Mungkin ini disebabkan oleh memori kilat yang digunakan tidak bertahan lama. Jika di bandingkan dengan CD atau DVD yang memiliki ketahanan menyimpan data sampai 12 tahun.
8. Floppy Disk
11. Router
Router dalam bahasa Indonesia adalah penghala merupakan sebuah perangkat yang mengirimkan paket data melalui sebuah jaringan atau Internet menuju tujuannya, melewati suatu proses yang dikenal sebagai penghalaan. Proses penghalaan tersebut terjadi pada lapisan 3 OSI. Lapisan 3 adalah lapisan jaringan seperti Internet Protocol.
Fungsi router adalah menghubungkan dua buah jaringan untuk meneruskan data dari satu jaringan ke jaringan lainnya.
Sedikit berbeda dengan Switch, karena Switch merupakan penghubung beberapa perangkat untuk membentuk suatu jaringan LAN (Local Area Network).
12. Repeater
Repeater atau Penguat Sinyal adalah sebuah perangkat jaringan komputer yang menerima sinyal dan mentransmisikan kembali sinyal tersebut dengan daya yang lebih tinggi, sehingga sinyal tersebut dapat menjangkau area yang lebih luas.
13. Switch
Perangkat yang menyaring dan meneruskan paket antara segmen LAN. Switch beroperasi pada lapisan data link (layer 2) dan kadang-kadang lapisan jaringan (lapisan 3) dari Model Referensi OSI dan oleh karena itu mendukung protokol paket apa pun. LAN yang menggunakan switch untuk bergabung dengan segmen disebut LAN yang diaktifkan atau, dalam kasus jaringan Ethernet, LAN Ethernet diaktifkan.
Selain fungsi di atas, Switch jaringan dapat digunakan juga sebagai penghubung komputer atau penghala pada satu area yang terbatas, switch juga bekerja pada lapisan data link, cara kerja switch hampir sama dengan cara kerja bridge, namun switch memiliki sejumlah port sehingga sering dinamakan jembatan pancaporta (multi-port bridge).
14. Hub
Pengertian LAN Card dan Fungsinya - LAN card atau NIC (network interface card ) dalam bahasa Indonesia adalah Kartu jaringan. Merupakan kartu jaringan yang berfungsi sebagai jembatan dari satu komputer jaringan komputer lain.
Jenis NIC yang bisa anda temukan di pasaran ada dua jenis, yaitu NIC yang bersifat fisik, dan NIC yang bersifat logis. Contoh NIC yang bersifat fisik adalah NIC Ethernet, Token Ring, dan lainnya;
sementara contoh NIC yang bersifat logis adalah loopback adapter dan Dial-up Adapter.
NIC disebut juga sebagai Network Adapter. Setiap jenis kartu jaringan diberi nomor alamat yang disebut sebagai MAC address, yang dapat bersifat statis atau dapat diganti.
Namun, menggantikan MAC address sangat tidak di anjurkan!
16. Modem
Modem adalah perangkat atau program yang memungkinkan komputer mentransmisikan data , misalnya saluran telepon atau kabel. Informasi komputer disimpan secara digital , sedangkan informasi yang dikirimkan melalui saluran telepon ditransmisikan dalam bentuk gelombang analog . Modem mengkonversi antara dua bentuk tersebut.
Modem merupakan penggabungan kedua-duanya, artinya Modem adalah perangkat komunikasi dua arah. Setiap perangkat komunikasi jarak jauh dua-arah umumnya menggunakan bagian yang disebut "Modem", seperti VSAT, Microwave Radio, dll., Namun, umumnya istilah Modem tersebut lebih familiar sebagai Perangkat keras yang sering digunakan untuk perangkat keras untuk mengakses internet.
Baca juga; Jenis Jenis Modem
Mouse adalah perangkat penunjuk yang digunakan untuk memasukkan data dan perintah ke dalam komputer selain papan ketik. mouse memperoleh nama demikian karena kabel yang menjulur berbentuk seperti ekor tikus.
Meskipun mouse adalah perangkat periferal yang berada di luar perangkat utama komputer, namun mouse adalah bagian penting dari perangkat keras komputer di sebagian besar sistem.
mouse pertama kali dibuat pada tahun 1963 oleh Douglas Engelbart berbahan kayu dengan satu tombol. Model kedua sudah dilengkapi dengan 3 tombol. Pada tahun 1970, Douglas Engelbart memperkenalkan mouse yang dapat mengetahui posisi X-Y pada layar komputer, mouse tersebut dikenal dengan nama X-Y Position Indicator (indikator posisi X-Y).
Bentuk mouse yang paling umum mempunyai dua tombol utama, masing-masing di sebelah kiri atas dan kanan atas yang dapat ditekan. mouse modern umumnya dilengkapi dengan tombol scroll yang juga dapat ditekan sebagai tombol ketiga. Walaupun demikian, komputer-komputer berbasis Macintosh umumnya menggunakan mouse satu tombol.
18. Joystick
Joystick adalah perangkat masukan komputer yang berbentuk tuas yang dapat bergerak ke semua arah. Joystick dapat mengirim sinyal arah sebesar dua atau tiga dimensi ke komputer. Joystick umumnya digunakan sebagai pelengkap untuk memainkan permainan video yang dilengkapi lebih dari satu tombol.
Joy stick saat ini sudah menjadi perangkat kontrol utama pada kokpit pesawat terbang, termasuk pesawat jet dan pesawat militer, baik sebagai Joystick utama ataupun Joystick di sisi-sisinya. Joystick juga digunakan untuk mengontrol mesin seperti mesin derek, truk, kursi roda, kamera pengawas dan mesin pemotong rumput.
Miniatur dari Joystick finger-operated telah diadopsi sebagai perangkat input untuk perperangkatan elektronik kecil seperti telepon seluler (ponsel).
19. Keyboard
Keyboard adalah Papan ketik komputer terdiri atas tombol-tombol seperti huruf alfabet (A-Z) untuk mengetikkan kalimat, juga terdapat angka 1 sampai 9, dan juga 0. Keyboard juga dilengkapi dengan simbol-simbol khusus lainnya pada komputer. Dalam komputasi, papan ketik menggunakan susunan tombol atau kunci, untuk bertindak sebagai tuas mekanis atau sakelar elektronik.
20. Web Cam
WEB cam atau Kamera web adalah sebutan bagi kamera real time yang gambarnya dapat dilihat melalui aplikasi pemanggilan video. Biasanya laptop sudah dilengkapi dengan web cam. Sehingga anda tidak perlu membelinya secara terpisah.
21. Mikrofon
Microfon adalah suatu jenis transduser yang mengubah gelombang suara menjadi sinyal listrik. Mikrofon merupakan salah satu alat untuk membantu komunikasi manusia. Mikrofon banyak digunakan pada beberapa perangkat elektronik seperti telepon, alat perekam, alat bantu dengar, dan pengudaraan radio serta televisi.
Scanner atau Pemindai adalah perangkat keras komputer yang digunakan untuk memindai suatu bentuk maupun sifat benda, seperti dokumen, foto, gelombang, suhu dan lain-lain. Hasil pemindaian itu pada umumnya akan ditransformasikan ke dalam komputer sebagai data digital. Terdapat beberapa jenis scanner yang bisa anda beli di toko komputer. Namun scanner tersebut bergantung pada kegunaan dan cara kerjanya, antara lain:
Scanner gambar
Scanner barcode
Scanner sinar-X
Scanner cek
Scanner logam
Scanner Optical Mark Reader (OMR)
Scanner 3 Dimensi
23. VGA
Pengertian VGA dan Fungsinya - VGA adalah singkatan dari Video Graphics Array (VGA). VGA merupakan standar tampilan komputer analog yang dipasarkan pertama kali oleh IBM pada tahun 1987. Meskipun standar VGA sudah tidak lagi digunakan karena sudah diganti oleh standar yang lebih baru, VGA masih diimplementasikan pada Pocket PC.
VGA merupakan standar grafis terakhir yang diikuti oleh mayoritas pabrik pembuat kartu grafis komputer. Tampilan Windows sampai sekarang masih menggunakan modus VGA karena didukung oleh banyak produsen monitor dan kartu grafis.
Banyak nama yang digunakan untuk VGA. Diantaranya adalah video card, video adapter, display card, graphics card, graphics board, display adapter atau graphics adapter. Dan Istilah VGA sendiri juga sering digunakan untuk mengacu kepada resolusi layar berukuran 640×480, apapun pembuat perangkat keras kartu grafisnya.
Kartu VGA berguna untuk menerjemahkan keluaran komputer ke monitor. Untuk proses desain grafis atau bermain permainan video, diperlukan kartu grafis yang barkualitas tinggi. pembuat kartu grafis yang terkenal adalah ATI dan nVidia.
24. Printer
Printer adalah perangkat keras keluaran yang berfungsi untuk mengambil data elektronik yang tersimpan di komputer atau perangkat lain (HP) dan menghasilkan salinannya . Misalnya, jika Anda membuat dokumen di komputer, Anda bisa mencetak beberapa salinan dari dokumen tersbut untuk untuk disimpan di lemari. Printer adalah salah satu perangkat komputer yang paling populer dan biasanya digunakan untuk mencetak teks dan foto.
Printer umumnya terbagi atas beberapa bagian, yaitu penggetil (picker) sebagai perangkat mengambil kertas dari baki (tray).
Baki ialah tempat menaruh kertas. Tinta atau tinta bubuk (toner) adalah perangkat pencetak sesungguhnya, karena ada sesuatu yang disebut tinta atau tinta bubuk yang digunakan untuk menulis atau mencetak pada kertas.
25. LCD Proyektor
Proyektor LCD merupakan perangkat keluaran yang digunakan untuk menampilkan video, gambar, atau data dari komputer pada sebuah layar berwarna putih atau sesuatu dengan permukaan datar seperti tembok, papan dll.
Proyektor jenis tersebut merupakan jenis yang lebih baru dan merupakan teknologi yang dikembangkan dari jenis sebelumnya dengan fungsi sama yaitu Overhead Projector (OHP) karena pada OHP datanya masih berupa tulisan pada kertas bening.
Proyektor LCD umumnya digunakan untuk menampilkan gambar pada saat presentasi video. juga dapat digunakan untuk menonton bareng.
22. Speaker
Speaker atau pengeras adalah transduser yang mengubah sinyal elektrik ke frekuensi audio (suara) dengan cara menggetarkan komponennya yang berbentuk membran untuk menggetarkan udara sehingga terjadilah gelombang suara sampai di kendang telinga kita dan dapat kita dengar sebagai suara.
Dalam setiap sistem penghasil suara (loud speaker), pengeras suara merupakan juga menentukan kualitas suara di samping juga perperangkatan pengolah suara sebelumnya yang masih berbentuk listrik dalam rangkaian penguat amplifier.
UPS adalah singkatan dari uninterruptible power supply atau dalam bahasa Indonesia di sebut Suplai daya bebas gangguan. UPS adalah perangkat yang menggunakan baterai backup sebagai catuan daya alternative jika listrik tiba-tiba mati.
UPS merupakan penyedia daya listrik yang sangat penting untuk diperlukan. sekaligus dijadikan sebagai benteng dari kegagalan daya juga kerusakan sistem dan perangkat keras. UPS akan menjadi sistem yang sangat penting serta sangat diperlukan semua perusahaan penyedia jasa telekomunikasi, jasa informasi, penyedia jasa internet dan lain-lain.
27. Power Supply
Power supply atau Pencatu Daya adalah sebuah perangkat elektronika yang berguna sebagai sumber daya untuk perangkat lain, terutama daya listrik. Pada dasarnya power supply bukanlah sebuah perangkat yang menghasilkan energi listrik saja, Akan tetapi ada beberapa pencatu daya yang menghasilkan energi mekanik, dan energi lain.
1. Motherboard
Motherboard
Motherboard atau Papan induk adalah perangkat utama dalam komputer. Peran Motherboard sangat penting karena merupakan tempat barbagai perangkat keras komputer. Dengan Motherboard semua perangkat komputer dapat saling terhubung.
Motherboard sering di sebut juga dengan mainboard adalah papan utama berupa papan pcb yang memiliki chip bios, jalur-jalur dan konektor sebagai penghubung akses dari berbagai perangkat.
JIka Anda pergi ke toko komputer, Anda akan menemukan Motherboard milik
PC IBM. Motherboar tersebut dibuat dengan dasar agar sesuai dengan
spesifikasi PC IBM.
Motherboard atau disebut juga dengan Papan Induk adalah komponen utama
dari sebuah komputer. Karena pada Motherboard semua komponen komputer
Anda akan disatukan. Sehingga semua perangkat akan bekerja sama dan
komputer Anda akan berjalan dengan normal. Bentuk Motherboard sama
seperti sebuah papan sirkuit elektronik. Dan Motherboard juga merupakan
tempat berlalu lalangnya data.
2. CPU atau Processor
CPU |
CPU memiliki banyak istilah, seperti CPU Central Processing Unit dan Processor, Perangkat tersebut merujuk kepada perangkat keras komputer yang memahami serta melaksanakan perintah dari perangkat lunak.
Adapun mikroprosesor adalah CPU yang diproduksi dalam sirkuit terpadu. Sejak pertengahan tahun 1970-an, mikroprosesor sirkuit terpadu-tunggal tersebut telah umum digunakan dan menjadi paktor penting dalam penerapan CPU.
CPU juga merupakan bagian utama dari komputer karena CPU berfungsi untuk mengatur semua aktifitas yang ada pada komputer Anda.
3. Monitor
Monitor LCD |
Monitor komputer sebenarnya termasuk kategori perangkat keras output (keluaran). Kenapa saya memasukan kepada komponen utama? Alasannya karena tidak adanya monitor maka akan sulit mengatakan bahwa itu adalah sebuah komputer. Karena umumnya yang paling Nampak pada komputer yang kita lihat sehari-hari terdiri dari CPU, monitor dan Keyboard.
Monitor adalah salah satu jenis soft-copy device, karena keluarannya adalah berupa sinyal elektronik yaitu berupa gambar yang tampil di layar monitor. Gambar yang ditampilkan merupaka hasil pemrosesan data dari komputer itu sendiri.
Ukuran monitor bervariasi, layaknya sebuah Televisi. Tiap merek dan ukuran monitor memiliki tingkat resolusi yang berbeda. Resolusi tersebutlah yang akan menentukan ketajaman gambar yang dapat ditampilkan pada layar monitor.
Jenis-jenis monitor
Untuk saat tersebut monitor komputer terdiri dari beberapa jenis, di antaranya:
- monitor Tabung sinar kathoda
- monitor LCD
- monitor plasma
- monitor OLED
Perangkat Keras untuk Penyimpanan data
4. RAMRAM |
Pengertian RAM dan Fungsinya - RAM adalah singkat dari Random Access Memory, dalam bahasa Indonesia RAM adalah Memori akses acak. Pengertian RAM adalah sebuah jenis penyimpanan data pada komputer yang isinya dapat diakses dalam waktu yang tetap tidak memperdulikan letak data tersebut dalam memori.
RAM pertama kali diperkenalkan pada tahun 60 an. Hanya saja pada saat itu memori semikonduktor belum sepopuler seperti saat ini. Dikarena kan harganya yang sangat mahal, maka para pengguna lebih menggunakan memori utama magnetic.
Umumnya RAM dapat ditulis dan dibaca, lain halnya dengan ROM (read-only-memory), RAM juga digunakan untuk penyimpanan primer (memori utama) dalam komputer untuk digunakan dan mengubah informasi secara aktif, meskipun beberapa perangkat menggunakan beberapa jenis RAM untuk menyediakan penyimpanan sekunder jangka-panjang.
Tetapi ada juga yang berpendapat bahwa ROM adalah jenis lain dari RAM, karena sifat yang sebenarnya sama seperti SRAM ataupun DRAM. Hanya saja proses penulisannya membutuhkan proses khusus yang jelas tidak semudah SRAM atau DRAM.
5. ROM
ROM |
Pengertian ROM dan Fungsinya - ROM adalah singkat dari Read-only Memory.
Dalam bahasa Indonesia ROM adalah Memori hanya baca. ROM adalah perangkat
keras komputer yang berfungsi untuk menyimpan data pada komputer. ROM
termasuk salahsatu memori yang ada dalam komputer.
Berbeda dengan RAM, ROM tersebut sifatnya permanen, artinya program ataupun data yang disimpan di dalam ROM tersebut tidak akan hilang, meskipun komputer dimatikan.
Menyimpan data pada ROM tidak dapat dilakukan dengan mudah, Akan tetapi membaca data dari ROM dapat dilakukan dengan mudah. umumnya program atau data yang ada dalam ROM tersebut diisi oleh pabrik yang membuatnya.
Oleh karena itu, ROM biasanya digunakan untuk menyimpan firmware (perangkat lunak yang berhubungan erat dengan perangkat keras).
Salah satu contoh ROM adalah ROM BIOS yang berisi program dasar sistem komputer yang mengatur atau menyiapkan semua perangkat atau komponen yang ada dalam komputer saat komputer tersebut dinyalakan.
6. Harddisk
Berbeda dengan RAM, ROM tersebut sifatnya permanen, artinya program ataupun data yang disimpan di dalam ROM tersebut tidak akan hilang, meskipun komputer dimatikan.
Menyimpan data pada ROM tidak dapat dilakukan dengan mudah, Akan tetapi membaca data dari ROM dapat dilakukan dengan mudah. umumnya program atau data yang ada dalam ROM tersebut diisi oleh pabrik yang membuatnya.
Oleh karena itu, ROM biasanya digunakan untuk menyimpan firmware (perangkat lunak yang berhubungan erat dengan perangkat keras).
Salah satu contoh ROM adalah ROM BIOS yang berisi program dasar sistem komputer yang mengatur atau menyiapkan semua perangkat atau komponen yang ada dalam komputer saat komputer tersebut dinyalakan.
6. Harddisk
HDD |
Pengertian Harddisk dan Fungsinya - Harddisk / harddisk drive (HDD) dalam bahasa Indonesia adalah Diska keras adalah perangkat keras yang berfungsi untuk menyimpan data sekunder dan berisi piringan magnetis. Harddisk diciptakan pertama kali oleh insinyur Reynold Johnson pada tahun 1956.
Harddisk pertama tersebut terdiri dari 50 piringan berukuran 2 kaki (0,6 meter) dengan kecepatan rotasinya mencapai 1.200 rpm (rotation per minute) dengan kapasitas penyimpanan 4,4 MB. Harddisk saat ini memiliki selebar 0,6 cm dengan kapasitas 750 GB. Kapasitas terbesar Harddisk saat ini mencapai 3 TB dengan ukuran standar 3,5 inci.
7. Flash Drive
Flash Disk |
Flash Drive dalam bahasa Indonesia di sebut dengan Diska Lepas USB atau dikenal juga dengan Kandar Kilas USB atau yang lebih terkenal dengan USB flash drive adalah perangkat perangkat keras komputer yang berfungsi untuk penyimpanan data memori. Perankat yang satu ini memiliki ukuran kecil, ringan, dan mudah dibawa kemana-mana.
Pada bulan November tahun 2006, kapasitas yang tersedia untuk Flash Drive adalah 64 MB sampai 512 GB. Besarnya kapasitas media tersebut tergantung dari teknologi memori kilat yang digunakan.
Flash Drive memiliki banyak kelebihan dibandingkan perangkat penyimpanan data lainnya, khususnya cakram flopi atau cakram padat atau floppy disk (disket).
Akan tetapi Flash Drive juga memiliki umur penyimpanan data yang singkat, umumnya ketahanan data pada Flash Drive tersebut rata-rata mampu bertahan 5 tahun. Mungkin ini disebabkan oleh memori kilat yang digunakan tidak bertahan lama. Jika di bandingkan dengan CD atau DVD yang memiliki ketahanan menyimpan data sampai 12 tahun.
8. Floppy Disk
Disket |
Floppy Disk atau dalam bahasa Indonesia disebut cakram flopi merupakan
media atau perangkat keras untuk menyimpan data. Floppy disk terdiri dari
media penyimpanan magnetis tipis dan fleksibel, disegel dalam plastik
berbentuk persegi atau persegi panjang. Cakram flopi populer lebih dikenal
dengan nama disket.
Floppy Disk berukuran 5 ¼ inci (133 mm) dan 3 ½ inci (90 mm) adalah bentuk stadar dari perangkat keras untuk menyimpan data yang mulai berkembang pada pertengahan 70-an sampai 2000.
Akan tetapi, Motherboard yang di produksi pada tahun 2000 sudah tidak menyediakan dukungan disket.
Kapasitas penyimpanan disket hanya sebesar 1.44 Mb. Hal ini membuat penggunaanya menjadi terbatas. Oleh karena itu, penggunaan disketsedikit demi sedikit mulai di tinggalkan dan digantikan dengan perangkat penyimpanan data yang memiliki kapasitas penyimpanan lebih besar. (USB Flash drive, Hardisk external, CD, DVD dll)
9. CD
Floppy Disk berukuran 5 ¼ inci (133 mm) dan 3 ½ inci (90 mm) adalah bentuk stadar dari perangkat keras untuk menyimpan data yang mulai berkembang pada pertengahan 70-an sampai 2000.
Akan tetapi, Motherboard yang di produksi pada tahun 2000 sudah tidak menyediakan dukungan disket.
Kapasitas penyimpanan disket hanya sebesar 1.44 Mb. Hal ini membuat penggunaanya menjadi terbatas. Oleh karena itu, penggunaan disketsedikit demi sedikit mulai di tinggalkan dan digantikan dengan perangkat penyimpanan data yang memiliki kapasitas penyimpanan lebih besar. (USB Flash drive, Hardisk external, CD, DVD dll)
9. CD
CD dan DVD |
CD adalah singkatan dari Compact Disc. CD merupakan cakram optic digital
yang berfungsi sama dengan Disket dan media penyimpanan lainnya. Sejak
diperkenalkan pada tahun 1982, CD memperoleh puncak penjualan pada tahun
2000 yang mencapai 2.445 juta keping.
bentuk seperti tipis dan bulat serta beratnya ringan. Dengan demikian CD sangat mudah dibawa kemana saja dan juga umur data yang disimpan pada CD sangat lama.
10. DVD
Hampir sama dengan CD, DVD adalah cakram padat yang dapat digunakan untuk menyimpan data, termasuk video dan audio yang lebih baik dari kualitas VCD. DVD adalah singkatan dari digital video disc. Namun, ada pihak ingin agar kepanjangannya tersebut diganti menjadi digital versatile disc (cakram serba guna digital) tujuannya agar jelas bahwa format tersebut bukan hanya untuk video saja.
Karena perbedaan pendapat tersebut, akhirnya nama resminya adalah DVD saja. Dan bukan singkatan dari apapun.
bentuk seperti tipis dan bulat serta beratnya ringan. Dengan demikian CD sangat mudah dibawa kemana saja dan juga umur data yang disimpan pada CD sangat lama.
10. DVD
Hampir sama dengan CD, DVD adalah cakram padat yang dapat digunakan untuk menyimpan data, termasuk video dan audio yang lebih baik dari kualitas VCD. DVD adalah singkatan dari digital video disc. Namun, ada pihak ingin agar kepanjangannya tersebut diganti menjadi digital versatile disc (cakram serba guna digital) tujuannya agar jelas bahwa format tersebut bukan hanya untuk video saja.
Karena perbedaan pendapat tersebut, akhirnya nama resminya adalah DVD saja. Dan bukan singkatan dari apapun.
Perangkat Keras Jaringan komputer
11. Router
Router |
Router dalam bahasa Indonesia adalah penghala merupakan sebuah perangkat yang mengirimkan paket data melalui sebuah jaringan atau Internet menuju tujuannya, melewati suatu proses yang dikenal sebagai penghalaan. Proses penghalaan tersebut terjadi pada lapisan 3 OSI. Lapisan 3 adalah lapisan jaringan seperti Internet Protocol.
Fungsi router adalah menghubungkan dua buah jaringan untuk meneruskan data dari satu jaringan ke jaringan lainnya.
Sedikit berbeda dengan Switch, karena Switch merupakan penghubung beberapa perangkat untuk membentuk suatu jaringan LAN (Local Area Network).
12. Repeater
Repeater atau Penguat Sinyal adalah sebuah perangkat jaringan komputer yang menerima sinyal dan mentransmisikan kembali sinyal tersebut dengan daya yang lebih tinggi, sehingga sinyal tersebut dapat menjangkau area yang lebih luas.
13. Switch
Switch |
Perangkat yang menyaring dan meneruskan paket antara segmen LAN. Switch beroperasi pada lapisan data link (layer 2) dan kadang-kadang lapisan jaringan (lapisan 3) dari Model Referensi OSI dan oleh karena itu mendukung protokol paket apa pun. LAN yang menggunakan switch untuk bergabung dengan segmen disebut LAN yang diaktifkan atau, dalam kasus jaringan Ethernet, LAN Ethernet diaktifkan.
Selain fungsi di atas, Switch jaringan dapat digunakan juga sebagai penghubung komputer atau penghala pada satu area yang terbatas, switch juga bekerja pada lapisan data link, cara kerja switch hampir sama dengan cara kerja bridge, namun switch memiliki sejumlah port sehingga sering dinamakan jembatan pancaporta (multi-port bridge).
14. Hub
HUB |
Hub atau pusatan Ethernet adalah sebuah perangkat jaringan komputer yang berfungsi untuk menghubungkan perangkat-perangkat dengan media
kabel Ethernet atau kabel serat optik agar bersikap sebagai satu petak
jaringan (network segment). HUB tersebut bekerja pada lapisan 1 dari 7
lapisan OSI.
15. Kartu Jaringan atau LAN Card
Kartu Jaringan |
Pengertian LAN Card dan Fungsinya - LAN card atau NIC (network interface card ) dalam bahasa Indonesia adalah Kartu jaringan. Merupakan kartu jaringan yang berfungsi sebagai jembatan dari satu komputer jaringan komputer lain.
Jenis NIC yang bisa anda temukan di pasaran ada dua jenis, yaitu NIC yang bersifat fisik, dan NIC yang bersifat logis. Contoh NIC yang bersifat fisik adalah NIC Ethernet, Token Ring, dan lainnya;
sementara contoh NIC yang bersifat logis adalah loopback adapter dan Dial-up Adapter.
NIC disebut juga sebagai Network Adapter. Setiap jenis kartu jaringan diberi nomor alamat yang disebut sebagai MAC address, yang dapat bersifat statis atau dapat diganti.
Namun, menggantikan MAC address sangat tidak di anjurkan!
16. Modem
Modem |
Modem adalah perangkat atau program yang memungkinkan komputer mentransmisikan data , misalnya saluran telepon atau kabel. Informasi komputer disimpan secara digital , sedangkan informasi yang dikirimkan melalui saluran telepon ditransmisikan dalam bentuk gelombang analog . Modem mengkonversi antara dua bentuk tersebut.
Modem merupakan penggabungan kedua-duanya, artinya Modem adalah perangkat komunikasi dua arah. Setiap perangkat komunikasi jarak jauh dua-arah umumnya menggunakan bagian yang disebut "Modem", seperti VSAT, Microwave Radio, dll., Namun, umumnya istilah Modem tersebut lebih familiar sebagai Perangkat keras yang sering digunakan untuk perangkat keras untuk mengakses internet.
Baca juga; Jenis Jenis Modem
Perangkat Input
17. MouseMouse - Tetikus |
Mouse adalah perangkat penunjuk yang digunakan untuk memasukkan data dan perintah ke dalam komputer selain papan ketik. mouse memperoleh nama demikian karena kabel yang menjulur berbentuk seperti ekor tikus.
Meskipun mouse adalah perangkat periferal yang berada di luar perangkat utama komputer, namun mouse adalah bagian penting dari perangkat keras komputer di sebagian besar sistem.
mouse pertama kali dibuat pada tahun 1963 oleh Douglas Engelbart berbahan kayu dengan satu tombol. Model kedua sudah dilengkapi dengan 3 tombol. Pada tahun 1970, Douglas Engelbart memperkenalkan mouse yang dapat mengetahui posisi X-Y pada layar komputer, mouse tersebut dikenal dengan nama X-Y Position Indicator (indikator posisi X-Y).
Bentuk mouse yang paling umum mempunyai dua tombol utama, masing-masing di sebelah kiri atas dan kanan atas yang dapat ditekan. mouse modern umumnya dilengkapi dengan tombol scroll yang juga dapat ditekan sebagai tombol ketiga. Walaupun demikian, komputer-komputer berbasis Macintosh umumnya menggunakan mouse satu tombol.
18. Joystick
Joystick |
Joystick adalah perangkat masukan komputer yang berbentuk tuas yang dapat bergerak ke semua arah. Joystick dapat mengirim sinyal arah sebesar dua atau tiga dimensi ke komputer. Joystick umumnya digunakan sebagai pelengkap untuk memainkan permainan video yang dilengkapi lebih dari satu tombol.
Joy stick saat ini sudah menjadi perangkat kontrol utama pada kokpit pesawat terbang, termasuk pesawat jet dan pesawat militer, baik sebagai Joystick utama ataupun Joystick di sisi-sisinya. Joystick juga digunakan untuk mengontrol mesin seperti mesin derek, truk, kursi roda, kamera pengawas dan mesin pemotong rumput.
Miniatur dari Joystick finger-operated telah diadopsi sebagai perangkat input untuk perperangkatan elektronik kecil seperti telepon seluler (ponsel).
19. Keyboard
Keyboard |
Keyboard adalah Papan ketik komputer terdiri atas tombol-tombol seperti huruf alfabet (A-Z) untuk mengetikkan kalimat, juga terdapat angka 1 sampai 9, dan juga 0. Keyboard juga dilengkapi dengan simbol-simbol khusus lainnya pada komputer. Dalam komputasi, papan ketik menggunakan susunan tombol atau kunci, untuk bertindak sebagai tuas mekanis atau sakelar elektronik.
20. Web Cam
WEB cam atau Kamera web adalah sebutan bagi kamera real time yang gambarnya dapat dilihat melalui aplikasi pemanggilan video. Biasanya laptop sudah dilengkapi dengan web cam. Sehingga anda tidak perlu membelinya secara terpisah.
21. Mikrofon
Microfon adalah suatu jenis transduser yang mengubah gelombang suara menjadi sinyal listrik. Mikrofon merupakan salah satu alat untuk membantu komunikasi manusia. Mikrofon banyak digunakan pada beberapa perangkat elektronik seperti telepon, alat perekam, alat bantu dengar, dan pengudaraan radio serta televisi.
Perangkat Output
22. ScannerScanner - Pemindai |
Scanner atau Pemindai adalah perangkat keras komputer yang digunakan untuk memindai suatu bentuk maupun sifat benda, seperti dokumen, foto, gelombang, suhu dan lain-lain. Hasil pemindaian itu pada umumnya akan ditransformasikan ke dalam komputer sebagai data digital. Terdapat beberapa jenis scanner yang bisa anda beli di toko komputer. Namun scanner tersebut bergantung pada kegunaan dan cara kerjanya, antara lain:
Scanner gambar
Scanner barcode
Scanner sinar-X
Scanner cek
Scanner logam
Scanner Optical Mark Reader (OMR)
Scanner 3 Dimensi
23. VGA
VGA |
Pengertian VGA dan Fungsinya - VGA adalah singkatan dari Video Graphics Array (VGA). VGA merupakan standar tampilan komputer analog yang dipasarkan pertama kali oleh IBM pada tahun 1987. Meskipun standar VGA sudah tidak lagi digunakan karena sudah diganti oleh standar yang lebih baru, VGA masih diimplementasikan pada Pocket PC.
VGA merupakan standar grafis terakhir yang diikuti oleh mayoritas pabrik pembuat kartu grafis komputer. Tampilan Windows sampai sekarang masih menggunakan modus VGA karena didukung oleh banyak produsen monitor dan kartu grafis.
Banyak nama yang digunakan untuk VGA. Diantaranya adalah video card, video adapter, display card, graphics card, graphics board, display adapter atau graphics adapter. Dan Istilah VGA sendiri juga sering digunakan untuk mengacu kepada resolusi layar berukuran 640×480, apapun pembuat perangkat keras kartu grafisnya.
Kartu VGA berguna untuk menerjemahkan keluaran komputer ke monitor. Untuk proses desain grafis atau bermain permainan video, diperlukan kartu grafis yang barkualitas tinggi. pembuat kartu grafis yang terkenal adalah ATI dan nVidia.
24. Printer
Printer adalah perangkat keras keluaran yang berfungsi untuk mengambil data elektronik yang tersimpan di komputer atau perangkat lain (HP) dan menghasilkan salinannya . Misalnya, jika Anda membuat dokumen di komputer, Anda bisa mencetak beberapa salinan dari dokumen tersbut untuk untuk disimpan di lemari. Printer adalah salah satu perangkat komputer yang paling populer dan biasanya digunakan untuk mencetak teks dan foto.
Printer umumnya terbagi atas beberapa bagian, yaitu penggetil (picker) sebagai perangkat mengambil kertas dari baki (tray).
Baki ialah tempat menaruh kertas. Tinta atau tinta bubuk (toner) adalah perangkat pencetak sesungguhnya, karena ada sesuatu yang disebut tinta atau tinta bubuk yang digunakan untuk menulis atau mencetak pada kertas.
25. LCD Proyektor
Projektor |
Proyektor LCD merupakan perangkat keluaran yang digunakan untuk menampilkan video, gambar, atau data dari komputer pada sebuah layar berwarna putih atau sesuatu dengan permukaan datar seperti tembok, papan dll.
Proyektor jenis tersebut merupakan jenis yang lebih baru dan merupakan teknologi yang dikembangkan dari jenis sebelumnya dengan fungsi sama yaitu Overhead Projector (OHP) karena pada OHP datanya masih berupa tulisan pada kertas bening.
Proyektor LCD umumnya digunakan untuk menampilkan gambar pada saat presentasi video. juga dapat digunakan untuk menonton bareng.
22. Speaker
Speaker atau pengeras adalah transduser yang mengubah sinyal elektrik ke frekuensi audio (suara) dengan cara menggetarkan komponennya yang berbentuk membran untuk menggetarkan udara sehingga terjadilah gelombang suara sampai di kendang telinga kita dan dapat kita dengar sebagai suara.
Dalam setiap sistem penghasil suara (loud speaker), pengeras suara merupakan juga menentukan kualitas suara di samping juga perperangkatan pengolah suara sebelumnya yang masih berbentuk listrik dalam rangkaian penguat amplifier.
Perangkat Tambahan
26. UPSUPS adalah singkatan dari uninterruptible power supply atau dalam bahasa Indonesia di sebut Suplai daya bebas gangguan. UPS adalah perangkat yang menggunakan baterai backup sebagai catuan daya alternative jika listrik tiba-tiba mati.
UPS merupakan penyedia daya listrik yang sangat penting untuk diperlukan. sekaligus dijadikan sebagai benteng dari kegagalan daya juga kerusakan sistem dan perangkat keras. UPS akan menjadi sistem yang sangat penting serta sangat diperlukan semua perusahaan penyedia jasa telekomunikasi, jasa informasi, penyedia jasa internet dan lain-lain.
27. Power Supply
Power Supply - Catu Daya |
Power supply atau Pencatu Daya adalah sebuah perangkat elektronika yang berguna sebagai sumber daya untuk perangkat lain, terutama daya listrik. Pada dasarnya power supply bukanlah sebuah perangkat yang menghasilkan energi listrik saja, Akan tetapi ada beberapa pencatu daya yang menghasilkan energi mekanik, dan energi lain.
Nah itulah 27 Perangkat Keras Komputer dan Fungsinya serta Gambarnya yang bisa saya rangkum dan kumpulkan dari berbagai sumber.
Terimakasih sudah berkunjung dan membaca artikel ini sampai selesai.
Artikel ini dapat kalian unduh
DISINI
Tugas TKJ 14 Agustus 2021 (Silahkan Dikerjakan)
Yang sudah Mengerjakan Lihat di Bawah ini :
Nama :Rodiatul mafila
BalasHapusKelas:X MiPA 2
BISA DI UNDUH
Nama : Dina Aprilia Saputri
BalasHapusKelas : X Mipa 2
SUDAH MENGUNDUH
Nama:Muhammad khanafi
BalasHapusKelas:xips2
SUDAH MENGUNDUH
Nama:Hari Prasetya
BalasHapusKelas:X IPS 2
Sudah Mengunduh
Nama:febby Aulia nabila
BalasHapusKelas:x mipa2
Sudah mengunduh
Alhamdulillah sudah ada yg bisa....
BalasHapusNama : Nabilah Arisanti
BalasHapusKelas : X mipa 2
Sudah mengunduh
Nama : Insa Bella
BalasHapusKelas : X ips 2
Nama : Anisa Prastiwi
BalasHapusKelas: X ips 1
Sudah mengunduh
Nama :Putri indah mawardani
BalasHapusKelas:Xips2
Sudah mengunduh
Nama : Puput Melati
BalasHapusKls : X Ips 3
Sudah Mengunduh
Nama: ERVINA KANA HAYA
BalasHapusKLS: X IPS 1
Sudah mengngunduh
Nama : Nur Fadila Ervina
BalasHapusKelas:X mipa 1
Sudah mengunduh
Nama:Tria dewi antika
BalasHapusKls:X ips 2
Sudah mengunduh
Nama:Risma novianti
BalasHapusKelas:X ips 1
Nama:M.Farid Ardiansyah
BalasHapusKelas:X-IPS 2
Sudah mengunduh
Nama:ulfi mazidah
BalasHapusKelas:x IPS 2
Sudah mengunduh
Nama: kharisma Sintia putri
BalasHapusKelas:X MIPA 1.
Sudah mengunduh.
Nama: Rism Novianti
BalasHapuskelas: X ips 1
Nama:Muhammad khanafi
BalasHapusKelas:x ips²
Sudah mengunduh
Siti Aminatul M.
BalasHapusX mipa2
Sudah mengunduh
Nabela fatikasari
BalasHapusx ips1
Sudah mengunduh
Febby Aulia nabila
BalasHapusX mipa2
Sudah mengunduh
Dina Aprilia Saputri
BalasHapusX Mipa 2
Sudah mengunduh
Linda Zuliana
BalasHapusX Ips 1
Sudah mengunduh
Rachmad Dani Assagaf
BalasHapusX Ips 2
Saya sudah mengunduh dan membacanya.
Nama: Najwa Nur Humaidah
BalasHapusX MIPA 2
Sudah mengunduh
Anisa Prastiwi
BalasHapusX IPS 1
Sudah mengunduh
Hari Prasetya
BalasHapusX Ips 2
Sudah Mengunduh
Rodiatul Mafila
BalasHapusX mipa 2
Sudah mengunduh
Muhammad syihabudin
BalasHapusX IPS 3
Sudah mengunduh
Nama: Siti Zumrotul Khasanah
BalasHapusKls: X ips 3
SUDAH MENGUNDUH
Nama: Fransiska Silviana
BalasHapusKelas:X IPS 3
Sudah mengunduh
Nama : Siti nur Aisyah
BalasHapusKelas : X MIPA 2
Sudah mengunduh
Binti lailatul maghfiroh x MIPA 2 sudah mengunduh
BalasHapusFania Alfiani Fauziah
BalasHapusKelas X MIPA 2
Sudah mengunduh
NAMA :REDINA NOFI ANGGRAINI
BalasHapusKELAS :X IPS 3
SUDAH MENGUNDUH
Nama : Puput Melati
BalasHapusKls : X Ips 3
Sudah Mengunduh
Nama: Berliana Nur Annisa
BalasHapusKelas: X MIPA 1
Sudah menguduh
Nama: Risky puji wijayanto
BalasHapusKelas: X MIPA 1
Sudah mengunduh
Nama: Risky puji wijayanto
BalasHapusKelas: X MIPA 1
Sudah mengunduh
Nama : Nur Fadila Ervina.
BalasHapusKelas: X MIPA 1
Sudah mengunduh
Insani Kamila Aurani
BalasHapusX MIPA 1
Sudah Mengunduh
Titania Lailayul Fauziah
BalasHapusX IPS 2
Sudah mengunduh
Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.
BalasHapusPosting Komentar
Tuliskan identitas kamu setelah kamu membaca Artikel diatas, menyebutkan Nama dan Kelas